Rabu, 06 Januari 2016

Anugerah Memerdekakan

Roma 6:14
Sebab kamu tidak akan dikuasai lagi oleh dosa, karena kamu tidak berada di bawah hukum Taurat, tetapi di bawah kasih karunia.

   #Jika anda masih berjuang dgn dosa, inilah waktunya utk berhenti bergantung pada hukum Taurat. Masuklah ke dlm kemurahan-Nya yg tdk anda upayakan seperti yg Rasul paulus lakukan. Jika ada tahu bahwa Kristus telah menjadikan anda benar terlepas dari perbuatan anda, dan bahwa Ia telah menyempurnakan anda dgn kemurahan-Nya yg tdk anda upayakan, itu akan memberikan anda kemampuan utk mengalakan setiap cobaan, kebiasaan, dan kecanduan yg penuh dosa dlm kehidupan anda!
      Saat ini, ketika anda menjangkau Juruselamat anda, Yesus, Tuhan melihat anda sempurna di dlm Dia. IA tdk menghukum anda karena kesalahan masa lalu, masa kini dan masa depan anda karena seluruh kesalahan yg akan anda buat dlm hidup ini telah dipakukan di salib. Anda sekarang bebas utk tidak lagi berbuat dosa, mengalami kemenangan dan keberhasilan atas segala dosa dan perbudakan dlm kehidupan anda!

"Shalom" Jesus love you