= FOKUS KEBAIKAN TUHAN BUKAN MASALAH =
*****
"Anda kehilangan sukacita anda ketika anda berhenti memuliakan Tuhan dan mulai berfokus pada masalah-masalah anda."
•Berhentilah berfokus pada masalah-masalah anda dan mulailah memuliakan Tuhan.
~Saat anda membesarkan Allah, semua masalah anda akan menciut sampai habis sama sekali.
Penyakit, kekhwatiran, rasa sakit, dukacita, dan penderitaan akan memudar saat anda berfokus pada betapa baiknya Tuhan.
Muliakan Tuhan dan bersyukur akan menjaga anda tetap dalam kehendak Allah. Itu akan menjaga anda utk tdk patah semangat dan menyerah.
Shalom Jesus love you